
Invalid Date
Dilihat 9 kali

Desa Belaban Tujuh, Selasa, 13 Januari 2026 — untuk mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat melalui pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Belaban Tujuh Kecamatan Tumbang Titi Kabupaten Ketapang.
Saat ini, progres pembangunan koperasi telah mencapai Tahapan pekerjaan struktur kolom (pengecoran kolom beton bertulang) dan dilaksanakan sesuai dengan perencanaan yang telah ditetapkan. Pembangunan ini bertujuan untuk menyediakan sarana ekonomi desa yang mampu mendukung usaha masyarakat, meningkatkan pendapatan, serta memperkuat ekonomi kerakyatan.
Semoga koperasi ini dapat segera beroperasi dan memberikan manfaat nyata bagi seluruh lapisan masyarakat desa.
Bagikan:

Desa Belaban Tujuh
Kecamatan Tumbang Titi
Kabupaten Ketapang
Provinsi Kalimantan Barat
© 2026 Powered by PT Digital Desa Indonesia
Pengaduan
0
Kunjungan
Hari Ini